Sulut Network

Sulutnetwork.com – Faktual dan Terpercaya

Kategori: Berita

4 minggu yang lalu

Sulutnetwork.com — Dalam rangka memperingati ulang tahun ke-16 Chelsea Davina, member generasi 11 JKT48, komunitas penggemar Chelsealand menginisiasi kampanye lingkungan bertajuk “Green Rays of Our Future”, sebuah aksi konservasi pesisir melalui penanaman pohon cemara laut di Pantai Karang Malang, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah. Kampanye ini merupakan bagian dari rangkaian perayaan ulang tahun Chelsea JKT48 bertema […]