Kategori: Berita

2 bulan yang lalu
Sulutnetwork.com — Kodam Iskandar Muda menyalurkan total 1,5 ton bantuan logistik berisi makanan serta obat-obatan bagi warga yang terdampak bencana di Kota Langsa, Kabupaten Aceh Timur menggunakan Helikopter MI-17 V5 bernomor registrasi HA-5157 dari Lanud Sultan Iskandar Muda, pada Selasa, 2 Desember 2025. Pengoperasian menggunakan helikopter merupakan aksi langkah cepat merespons kebutuhan masyarakat yang masih […]
TERBARU
2 bulan yang lalu









